Solana adalah platform blockchain open-source yang didirikan pada tahun 2017 oleh Anatoly Yakovenko. Platform ini bertujuan untuk memungkinkan transaksi cepat dan skalabilitas tinggi dengan biaya yang sangat rendah.
Ethereum merupakan sebuah projek besar yang dimulai oleh Vitalik Buterin pada tahun 2013. Blok pertama Ethereum ditemui pada 30 Juli 2015. Ether adalah unit tanda uang platform Ethereum. Ether diperdagangkan di bursa crytocurrency atau exchange seperti mata uang kripto lainnya. #Ethereum
Binance Holdings Ltd. , dengan merek Binance , adalah perusahaan global [9] yang mengoperasikan pertukaran mata uang kripto terbesar dalam hal volume perdagangan harian mata uang kripto . Binance didirikan pada tahun 2017 oleh Changpeng Zhao , seorang pengembang yang sebelumnya menciptakan perangkat lunak perdagangan frekuensi tinggi . Binance awalnya berbasis di Tiongkok, kemudian pindah ke Jepang tak lama sebelum pemerintah Tiongkok membatasi perusahaan mata uang kripto. Binance kemudian meninggalkan Jepang menuju Malta dan saat ini tidak memiliki kantor pusat resmi perusahaan. #Binance #Web3 #CZ
aidrop sender wallet join now. even 30 day #Sender 🌞 "Bright days ahead for Sender Labs with the power of Binance behind them! #BrightFuture" https://www.senderdao.io?invite=HA0oU23ySsM