Top Coin In June
Kalau di bulan lalu kita sudah membahas mengenai “DOGS” era, di bulan ini mari kita mencari coin coin yang menarik buat kita bahas.
Sebeleum bahas lebih lanjut saya mau disclaimer on dulu, semua postingan ini tidak ada ajakan jual dan beli ya guys!
Salah satu fenomena yang belakangan ini terjadi adalah Bullish nya $BNB secara chart dengan melakukan breakout dari Triangle Pattern nya di Timeframe Daily.
Bullishnya BNB setelah ber bulan- bulan sideways ini bisa jadi katalis bagus untuk coin yang ada di dalam ekosistem BNB ini atau yang biasa di sebut sebagai Binance Smart Chain (BSC).
And Yes, Saya menemukan salah satu coin yang menarik di dalam Binance Smart Chain ini.
Akan Saya bahas secara dalam atau in-depth di channel telegram saya, yaitu Billionaire Trader.
Kalian bisa mengunjunginya dengan klik link ini : https://t.me/BillionaireTrader99.
Balik lagi ke sini, coin yang mimin akan bahas yaitu Toncoin atau biasanya di sebut sebagai TON.
TON Coin ini coin terkait dengan The Open Network (TON), yang merupakan platform blockchain yang awalnya dikembangkan oleh Telegram.
Sekilas, TON ini bertujuan untuk menyediakan Blockchain yang cepat, aman, dan dapat diimplementasikan untuk berbagai aplikasi seperti smart contract, wallet, dan hal lain-lainnya.
Proyek TON ini awalnya proyek ini diinisiasi oleh Telegram, kemudian dikembangkan lebih lanjut oleh komunitas open-source setelah Telegram menghentikan support resminya karena terhalang masalah regulasi dengan SEC (Securities and Exchange Commission) di Amerika Serikat waktu itu.
Walaupun kasus seperti ini terlihat buruk, namun secara teknikal dan “rating” , menarik TON coin ini. Kalau kita lihat berdasarkan CoinMarketCap, TON ini ternyata ada di top 10 Market Capitulization loh!!
TON ada di peringkat 9 bersama coin-coin besar seperti Solana, Doge, Cardano, ETH, dan Bitcoin.
Kenapa Market Cap ini penting? Karena marketcap ini menentukan likuiditas di dalam suatu coin sehingga secara pergerakan, coin ini bisa stabil dan tidak terlalu volatile seperti meme coins. Volatilitas yang stabil juga dapat memberikan ketenangan terhadap investor ataupun trader yang ada di coin tersebut.
Setelah melihat teknikal yang ada, mari kita lihat juga bagaimana pergerakannya secara chart teknikal. Walaupun Ton ini ada di marketcap terbesar ke 9, tapi secara chart juga perlu menarik bukan?
Mari kita bedah bagaimana chart dari TON ini. Anyway, menurut saya sendiri sih ini coin cukup menarik untuk view Bullish. Kok bisa? Nah mari kita bahas sama-sama ya!
Detail Teknikal dari TON :
secara struktur, TON membentuk struktur uptrend. Sehingga secara garis besar sangat menarik buat posisi Buy atau Long
Lalu di samping ada nya struktur yang Bullish, terdapat Pattern Bullish yaitu Ascending Triangle. Ascending Triangle ini menarik karena letaknya berada di resistance terakhirnya, dan lebih menariknya lagi, jika kita proyeksikan reward kenaikan dari pattern ascending triangle ini, maka kenaikannya bisa di proyeksikan ke $10.
Inilah alasan mengapa salah satu coin yang menarik di pantau di bulan ini adalah TON, mengingat marketcap nya yang tinggi akan tetapi secara teknikal bisa di bilang sebagai “fresh chart”.
Mari kita lihat ya untuk kedepannya gimana pergerakan dari coin TON ini.
Coin selanjutnya yang menarik adalah coin yang dahulu menjadi primadona, yaitu The Ordinals : ORDI.
Mungkin masih banyak dari kita yang tidak mengetahui mengenai Ordinals. Ordinals ini terletak di Bitcoin, yang biasanya disebut sebagai Bitcoin Ordinal. Ordinal ini ada untuk memperluas lebih lagi pemanfaatan bitcoin. Konsep Bitcoin Ordinal ini adalah memberikan koleksi yang unik serta bernilai dengan penggunaan blockchain yang mendasari bitcoin. Perlu diketahui juga, bahwa inovasi ini terjadi karena maraknya Cryptocurrency dan semakin populer dan diterima nya Cryptocurrency dan Bitcoin di masyarakat global.
Masih bingung dengan cara kerja dari Ordinals ini? Tentu saja, mungkin akan lebih sukar buat dicerna secara gamblang bagi kita yang awam. Namun kalau mau disederhanakan, maka Bitcoin Ordinal ini seperti NFT atau Non Fungible Token. Jadi setiap transaksi ataupun kepemilikan dari investor terhadap Bitcoin, akan dicatat sebagai kepemilikan NFT atau mereka diberikan suatu “status” dengan diberikannya NFT bagi para Holder ini.
Bagusnya dari NFT ini dan yang membedakan NFT ini dengan yang biasanya adalah NFT Ordinal ini memiliki atribut yang unik dan tidak dapat tergantikan sehingga tidak akan ada yang sama antara NFT dari satu holder dengan holder lainnya. NFT ini juga tetap memiliki nilai pasar dan memberikan fungsi verifikasi dan dapat dilacak kepemilikannya. Kalau kita ibaratkan lagi, bisa jadi kalian beli Bitcoin, lalu sebagai tanda jadi atau tanda kepemilikan di kasih KTP.
Lebih simpelnya gitu kan yaa supaya lebih kita mudah mengerti?
Lalu mungkin akan banyak yang bertanya lagi, apa bedanya terus dengan NFT konvensional seperti yang ada di Solana, Ethereum ?
Bedanya NFT Ordinals ini dengan NFT konvensional di Ethereum dan Solana adalah sebagai berikut :
NFT konvensional dijual di platform NFT seperti OpenSea, Rarible, Nifty Gateway, dan lain-lainnya. Lalu kalau NFT ordinals, hadir menggunakan platform blockchain di bitcoin sehingga transaksi terjadi di dalam platform blockchain bitcoin.
Lalu kalau kita berbicara tentang platform, maka akan dikaitkan juga bagimana developer dan keamanan yang dapat diintegrasikan di dalam sistem tersebut. Kalau di platform, maka keamanan bisa di bilang lebih solid, terintegrasi, dan aman karena menggunakan blockchain serta ekosistem yang sama dengan coin Bitcoin. Sedangkan bila NFT konvensional maka harus bergantung dengan developer dan team keamanan yang ada di belakang layar.
Contoh koleksi dari NFT Bitcoin Ordinals ini adalah CryptoPunks, Art Blocks, Bored Ape Yacht Club, dan lain-lainnya lagi.
Setelah kita bahas sekilas tentang fundamental dan bagaimana Ordinals ini bekerja, maka kita akan coba melihat bagaimana secara chart pergerakan harga dari Ordinals atau $ORDI ini.
Berikut adalah chart dari $ORDI :
Khusus ORDI, kita akan membahas dari beberapa aspek dengan view Bullish di sini yang saya share ya!
Pergerakan ORDI cukup menarik karena di awali dengan bullish, lalu berangsur sideways, lalu sempat downtrend.
AKAN TETAPI, pergerakan dari ORDI ini menjadi menarik kembali setelah bisa “mini-reversal”. Mini reversal ini juga menjadi menarik karena ada potensi membentuk Falling Wedge secara Daily timeframe dengan reward hingga ke area $80.
Gimana jadi menarik gak?
Menarik sih ya menurut saya, cuman mari kita bahas lagi bagaimana untuk support resistance dari ORDI ini buat kedepannya.
Berikut saya kasih free buat kalian semua : Support Resistance for Long Term View dari ORDI.
View long term dari ORDI adalah Bearish To Bullish kalau menurut saya. Selama ORDI bisa mempertahankan area $48 nya, maka ORDI akan lebih condong ke area Bullish dan bisa melanjutkan pergerakan ini hingga ke area $80.
“Grand Prize” dari ORDI ini menurut mimin adalah angka $100. Dimana kalau angka tersebut dicapai, maka ada potensi buat ORDI ini bisa bergerak lebih jauh ke atas alias Bullish pol-pol an hingga $100-up karena melewati Resistance Psikologis nya.
Lalu kalau lanjut terkoreksi, maka area hingga $20 adalah Support terakhir sejauh ini di ORDI. Untuk bagaimana aksi kedepannya terkait trading ataupun investasi, silahkan di analisa lebih lanjut lagi ya masing-masing!
Ada satu lagi yang menarik sebenarnya di Binance anywaysss….
Coin ini punya partnership bareng $RNDR yang di cycle sebelumnya naik secara masif. Kalian bisa cek di telegram saya penjelasan coin tersebut dengan klik link ini : https://t.me/BillionaireTrader99.