Hanya keinginan yang tertuang di sini
Apakah sudah masuk disini 🤔🤔🤔
Ketakutan dan keserakahan adalah dua dari tiga kekuatan besar di dunia, menurut Einstein (yang ketiga adalah kebodohan).
Kedua hal tersebut juga merupakan dua pemicu yang tidak hanya diketahui oleh pasar saham (dalam bentuk indeks Fear & Greed), namun juga para pemasar dan copywriter selama bertahun-tahun.
Itu karena emosi adalah emosi yang kuat, yang bila digunakan dengan benar, akan mendorong orang untuk mengambil tindakan.
Fear & Greed menjadi penyakit yang paling banyak diderita oleh trader Newbie, seakan semua trader harus perpengalaman pahit dengan hal ini dahulu sebelum akhirnya bisa Profit konsisten.
Fear adalah Rasa takut yang berlebihan sehingga mengalahkan Logika berfikir, sedangkan Greed adalah Keinginan memiliki yang berlebihan untuk memperoleh keuntungan yang besar dan cepat.
Dari sini kita sudah ketahui apapun yang berlebihan adalah tidak baik. kedua hal diatas ini membuat trader melakukan hal-hal yang tidak sesuai dengan apa yang telah dipelajari.