Saat 2022, penggemar crypto mana yang tidak kenal dengan kenaikan harga antara Solana (SOL) dan Terra (LUNA) yang naik secara serempak menerobos bulan. 🚀

Mengenal dua crypto tersebut rasanya memang perlu diperhatikan. Solana merupakan blockchain lapisan dasar umum yang mengoptimalkan skalabilitas, dan dirancang untuk menampung dApps. Sedangkan, Terra ialah segenap blockchain yang dibangun guna tujuannya yaitu mencanangkan ekosistem pembayaran digital yang terdesentralisasi dengan mengenakan aset crypto yang disebut dengan algorithmic stablecoin. 📑

Menoleh ke belakang, pada 5 april 2022 kedua crypto tersebut sedang berada di atas US$100. Lagi-lagi membuka sejarah harganya, masih pada 5 april 2022 harga SOL berada pada angka US$132. Sedangkan harga LUNA (atau sekarang dikenal LUNC) berada di posisi US$116. ⏳

Melewati tahun 2023, dan tepat pada hari ini tertanggal 17 januari 2024 melihat harga SOL dan LUNC (atau dahulu dikenal LUNA) sangat jauh berbeda, bagaikan mimpi rasanya–kalau mengingat peristiwa kemerosotan LUNA & UST. Harga SOL hari ini tercatat di posisi US$101 sedikit lagi mencapai harga yang serupa pada 5 april 2022. Sedangkan LUNC (dahulu dikenal LUNA) berada di angka US$0.0001229 atau melihat harga LUNA (LUNA V2 atau versi terbarunya) berada di harga US$0.7295. 🪙

Melihat dari penjelasan di atas benar-benar sangat berbeda dari kedua crypto tersebut. SOL sempat terjun dan tetap berjuang sampai terbang kembali, sedangkan LUNC maupun LUNA V2 sama sama berjuang akan tetapi tidak bisa mengimbangi kenaikan seperti SOL. 🎢

Penafian: Artikel ini bukan nasihat keuangan, penulis bukan penasihat keuangan. Semua kegiatan investasi maupun trading adalah keputusan Anda sendiri dan tanggung jawab Anda sendiri. Silakan lakukan penelitian Anda sendiri.

#Solana📈🚀🌐 #luna #lunaclassic $SOL $LUNA $LUNC